Cara Memperbaiki Screen Bleeding HP Xiaomi

Cara Memperbaiki Screen Bleeding – Berbagai masalah memang terkadang muncul pada smartphone kita, namanya barang elektronik pastinya tidak lepas dari masalah. Salah satu yang cukup populer dan sering di sebut oleh pengguna hp xiaomi untuk saat ini salah satunya adalah Screen Bleeding.

Buat Mi fans yang belum tau Screen Bleeding Adalah cahaya putih yang hanya muncul di tepi layar dan hanya muncul saat menggunakan latar belakang hitam atau wallpaper hitam. Atau tampilannya akan mirip dengan Dead Pixel yang mungkin sering kita jumpai pada hp dengan panel AMOLED milik samsung.

Beberapa HP Xiaomi keluaran baru seperti Xioami Redmi Note 8 Pro juga mengalami hal yang sama serta beberapa tipe lainnya. Meskipun tidak semua hp xiaomi mendapatkan masalah yang sama dengan munculnya screen Bleeding.

Screen bleeding bisa terjadi karena layar HP Xiaomi masih menggunakan panel IPS LCD yang mana membutuhkan cahaya latar belakang putih atau lebih dikenal dengan backlight. Buat kamu yang mengalami hal tidak mengenakan tersebut maka wajib simak ulasan menarik XIAOMIDEV.COM berikut ini menggenai Cara Memperbaiki Screen Bleeding HP Xiaomi yang bisa di praktekan sendiri.

Cara Memperbaiki Screen Bleeding

Cara Memperbaiki Screen Bleeding HP XiaomiSebelum melakukan cara ini pastikan kembali mi fans cek Garansi smartphone, jika masih dalam masa garansi sangat di anjurkan untuk mendatangi call center Xiaomi saja. Namun jika kerusakan sudah jauh dari masa garansi perushaan maka kamu bisa mencoba dengan memperbaikinya sendiri.

1. Pijat Bagian Layar

mengatasi Burn In HP XiaomiLangkah pertama yang mungkin bisa kamu praktekan adalah dengan cara meminjat bagian layar yang terkena screen bleeding. Pastikan kamu memijatnya dengan cukup lembut saja dengan tujuan menghindari kerusakan pada layar.

BACA JUGA :   20+ Cara Melihat Password Wifi di Hp Xiaomi

Meskipun cara ini mungkin tidak bisa 100% berhasil pada smartphone kamu namun cara ini di yakini sudah berhasil di lakukan xiaomidev. Dimana kamu hanya perlu melakukan langkah ini pada bagian layar yang terkena screen Bleeding saja.

2. Tutupi Dengan Tema

Tema XiaomiScreen bleeding memang kerusakan pada layar yang sulit diperbaiki oleh orang awam, maka dari itu cara lain agar screen bleeding ini tidak terlihat adalah dengan menutupinya dengan tema atau wallpaper. Dimana kamu hanya perlu menggunakan wallpaper dan tema yang mampu menyamarkan tampilan layar yang rusak tersebut.

Dimana screen bleeding nantinya bisa kamu samarkan dengan tema dan wallpaper yang kamu gunakan tersebut. Jangan lupakan juga kamu bisa menggunakan banyak pilihan tema di aplikasi tema hp xiaomi.

3. Cek Screen Bleeding

Cara Cek HP XiaomiBagi orang awam menungkin masih pensaran bagiamana cara mengecek hp mereka apakah terkena screen bleeding atau tidak. Dimana ada beberapa cara mudah selain dengan melihat langsung pada tampilan layar smartphone kamu.

  • ####1111# atau *#*#0*#*#* lalu pilih Item test

Cara diatas bisa kamu praktekan langsung pada hpe xiaomi kamu dengan cara dial number. Nantinya kamu akan diberikan pilihan warna untuk mengubah bagian layar. Coba ganti dengan tampilan warna lainnya apakah menunjukan layar putih pada beberapa tempat.

4. Gunakan Aplikasi Untuk Memperbaiki Dan Mengecek Layar

Ada beberapa aplikasi yang mendukung untuk mengetahui apakah hp kamu terkena screen bledding. Bahkan beberapa aplikasi mampu memberikan solusi akan screen bleeding dengan melakukan kinerja mengacak warna secara cepat.

Dengan mengacak warna secara cepat dan random bertujuan untuk mengambalikan tampilan layar menjadi seperti biasa lagi. Dimana Backlight Bleed Test menjadi aplikasi wajib yang bisa kamu coba.

BACA JUGA :   Cara Live Streaming Game di Facebook Dengan Hp Android
Backlight Bleed Test
Backlight Bleed Test
Developer: Unknown
Price: Free

5. Ganti Layar

Tema XiaomiLangkah terahir jika memang kamu sudah mentok dan screen bleeding sudah sangat mengganggu maka cara mudah lainnya adalah dengan mengganti layar hp kamu. Kamu bisa mengganti layar smartphone xioami kamu dengan yang baru maka masalah akan tuntas.

Baca Juga Informasi Artikel Lainnya
Harga Xiaomi Redmi Note 9S Harga Xiaomi Redmi Note 9 Pro Max 
Harga Xiaomi Redmi K30 Pro Harga Xiaomi Redmi Note 9 Pro 

Screen Bleeding merupakan masalah yang mengesalkan bagi mereka yang mendapati smartphone kesayangan mereka seperti itu karena Cara Memperbaiki Screen Bleeding HP Xiaomi memanglah tidak mudah. Buat pengguna hp xiaomi yang belum mengalami masalah seperti ini di anjurkan untuk bisa berawat smartphonenya dengan baik agar hal serupa tidak muncul.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *